Algirdas Šemeta

Komisioner Eropa untuk Perpajakan dan Serikat Pabean, Audit dan Anti-PenipuanMasa jabatan
9 Februari 2010 – 1 November 2014PresidenJosé Manuel Barroso
Sebelum
Pendahulu
László Kovács (Perpajakan dan Serikat Pabean)
Siim Kallas (Urusan Administratif, Audit dan Anti-Penipuan)
Pengganti
Pierre Moscovici ( Ekonomi dan Urusan Keuangan, Perpajakan dan Pabean)
Komisioner Eropa untuk Pemprograman Keuangan dan BiayaMasa jabatan
1 Juli 2009 – 9 Februari 2010PresidenJosé Manuel Barroso
Sebelum
Pendahulu
Dalia Grybauskaitė
Pengganti
Janusz Lewandowski
Sebelum
Informasi pribadiLahir23 April 1962 (umur 62)
Vilnius, Uni Soviet
(sekarang Lithuania)Partai politikSerikat Tanah AirAlma materUniversitas Vilnius
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Algirdas Gediminas Šemeta (kelahiran 23 April 1962) adalah seorang ekonom Lithuania dan Komisioner Eropa untuk Perpajakan dan Serikat Pabean, Audit dan Anti-Penipuan.[1] Ia memegang jabatan tersebut sejak Juli 2009.

Berasal dari Vilnius, Algirdas Šemeta lulus pada 1985 dari Fakultas Cybernetik Ekonomi dan Keuangan Universitas Vilnius dengan gelar sebagai ekonom-matematikawan.[2] Sebelumnya ia menjabat sebagai Menteri Keuangan Lithuania, yang ia jabat dari Desember 2008 sampai Juni 2009, setelah sebelumnya menjabat dalam jabatan tersebut, dari Februari 1997 sampai Juni 1999. Šemeta memiliki pengalaman bisnis minimal dalam sektor swasta, kariernya dikonsentrasikan dalam ranah publik sebagai pelayan sipil.[3]

Setelah pemilihannya pada Komisi oleh Perdana Menteri tengah-kanan Andrius Kubilius, Šemeta mwngafiliasikan dirinya sendiri dengan Partai Rakyat Eropa (PRE).[4][5]

Referensi

  1. ^ Algirdas Šemeta introductory material at the European Commission website
  2. ^ Algirdas Šemeta curriculum vitae at the European Commission website
  3. ^ Algirdas Gediminas ŠEMETA Curriculum Vitae on the European Union Website
  4. ^ "Barroso gets new EU Commission team", BBC News, 25 November 2009; accessed 28 November 2009
  5. ^ "Barroso II: 13 EPP Commissioners receive key portfolios"[pranala nonaktif permanen], European People's Party, 27 November 2009; accessed 28 November 2009
Jabatan politik
Didahului oleh:
Dalia Grybauskaitė
Komisioner Eropa Lithuania
2009–2014
Diteruskan oleh:
Vytenis Andriukaitis
Komisioner Eropa untuk Pemprograman Keuangan dan Biaya
2009–2010
Diteruskan oleh:
Janusz Lewandowski
Didahului oleh:
László Kovács
sebagai Komisioner Eropa untuk Perpajakan dan Serikat Pabean
Komisioner Eropa untuk Perpajakan dan Serikat Pabean, Audit dan Anti-Penipuan
2010–2014
Diteruskan oleh:
Pierre Moscovici
sebagai Komisioner Eropa untuk Ekonomi dan Urusan Keuangan, Perpajakan dan Pabean
Didahului oleh:
Siim Kallas
sebagai Komisioner Eropa untuk Urusan Administratif, Audit dan Anti-Penipuan

Templat:Komisi Barroso Pertama Templat:Komisi Barroso Kedua Templat:Partai Rakyat Eropa

Persondata
Nama Semeta, Algirdas
Nama alternatif
Deskripsi singkat politikus Lithuania
Tanggal lahir 23 April 1962
Tempat lahir Vilnius, Uni Soviet (sekarang Lithuania)
Tanggal kematian
Tempat kematian