Eparki Abu Qurqas

Eparki Abu Qurqas adalah sebuah eparki sufragan (keuskupan Katolik Timur) Gereja Katolik Koptik (Ritus Iskandariyah dalam bahasa Koptik) di provinsi gerejawi tunggalnya, Patriark Katolik Koptik Iskandariyah (yang tahtanya berada di Kairo). Eparki tersebut memiliki tahta episkopalnya di Katedral Santo Antonius dan Santo Paulus. Eparki tersebut didirikan pada 7 Januari 2020 oleh Paus Fransiskus.[1]

Referensi

  1. ^ https://press.vatican.va/content/salastampa/it/bollettino/pubblico/2020/01/07/0012/00019.html
  • l
  • b
  • s
Ritus Latin
Mesir
Gereja Katolik Armenia
  • Eparki Iskandariyah
Gereja Katolik Kaldea
  • Eparki Kairo (Kaldea)
Gereja Katolik Koptik
  • Patriarkat Iskandariyah
    • Eparki Abu Qurqas
    • Eparki Asyut
    • Eparki Giza
    • Eparki Ismaïlia
    • Eparki Luxor
    • Eparki Minya
    • Eparki Sohag
Gereja Katolik Yunani Melkit
Gereja Katolik Maronit
  • Eparki Kairo (Maronit)
Gereja Katolik Siria
  • Eparki Kairo (Siria)