This Is 40

This Is 40
Poster resmi
SutradaraJudd Apatow
Produser
  • Judd Apatow
  • Barry Mendel
  • Clayton Townsend
Ditulis olehJudd Apatow
Berdasarkan
Characters oleh
Judd Apatow
Pemeran
  • Paul Rudd
  • Leslie Mann
  • John Lithgow
  • Megan Fox
  • Melissa McCarthy
  • Jason Segel
  • Chris O'Dowd
  • Albert Brooks
Penata musikJon Brion
SinematograferPhedon Papamichael
PenyuntingBrent White
Jay Deuby
David Bertman
Perusahaan
produksi
Apatow Productions
DistributorUniversal Pictures
Tanggal rilis
  • 21 Desember 2012 (2012-12-21)[1]
Durasi133 Menit[2]
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris
Anggaran$35 Juta[3]
Pendapatan
kotor
$88.1 Juta[3]

This Is 40 merupakan sebuah film Komedi Amerika Serikat yang dirilis pada tahun 2012. Film yang disutradarai oleh Judd Apatow ini diperankan oleh Paul Rudd, Leslie Mann dan masih banyak lagi. Film ini dirilis pada 21 Desember 2012.

Pemain

  • Paul Rudd sebagai Pete
  • Leslie Mann sebagai Debbie
  • Maude Apatow sebagai Sadie
  • Iris Apatow sebagai Charlotte
  • Jason Segel sebagai Jason
  • Charlyne Yi sebagai Jodi
  • Tim Bagley sebagai Dr. Pellegrino
  • Megan Fox sebagai Desi
  • Albert Brooks sebagai Larry
  • John Lithgow sebagai Oliver
  • Chris O'Dowd sebagai Ronnie
  • Melissa McCarthy sebagai Catherine
  • Ryan Lee sebagai Joseph
  • Lena Dunham sebagai Cat
  • Robert Smigel sebagai Barry
  • Annie Mumolo sebagai Barb
  • Joanne Baron sebagai Mrs. Laviati
  • Ava Sambora sebagai Wendy
  • Michael Ian Black sebagai Bank Consultant
  • Billie Joe Armstrong sebagai Diri Sendiri
  • Graham Parker sebagai Diri Sendiri
  • Ryan Adams sebagai Diri Sendiri
  • Tom Freund sebagai Diri Sendiri
  • Bob Andrews sebagai Diri Sendiri
  • Brinsley Schwarz sebagai Diri Sendiri
  • Martin Belmont sebagai Diri Sendiri
  • Andrew Bodnar sebagai Diri Sendiri
  • Steve Goulding sebagai Diri Sendiri

Kameo

  • Scott Hartnell
  • Ian Laperriere
  • James van Riemsdyk
  • Matt Carle

Referensi

  1. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama releaseDate
  2. ^ "This Is 40". British Board of Film Classification. October 22, 2012. Diakses tanggal 2012-11-06. 
  3. ^ a b "This Is 40 (2012)". Box Office Mojo. 2013-02-28. Diakses tanggal 2013-11-15. 

Pranala luar

  • Portal Film